Perhimpunan Bank Nasional (PERBANAS) telah menyelenggarakan kegiatan CFO Forum dengan tema “Pemaparan PSPK 1 dan PSPK 2: Tantangan, Peluang, dan Strategi Adaptasi di Era Baru Transparansi Industri Perbankan” pada tanggal 27 Februari 2025 di Plaza Mandiri, Jakarta.